skip to main |
skip to sidebar
Sistem peralatan yang dibuat berdasarkan analogi dengan model yang ditelaah, misalnya, jaring-jaring yang unsur-unsurnya setara dengan unsur-unsur yang ada dalam model ekonomi. Perubah yang ada dalam model diibaratkan sebagai perubah fisika, seperti voltase dan kuat arus sehingga telaahan terhadap model dapat dilakukan dengan menelaah perubah-perubah pada alat simulasi.
0 komentar:
Posting Komentar